Elon Musk Beri Akses Starlink untuk Organisasi Bantuan di Gaza

- Redaksi

Senin, 30 Oktober 2023 - 14:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

XwartaJakarta – Miliarder Elon Musk mengatakan, Starlink SpaceX akan mendukung hubungan komunikasi di Gaza dengan organisasi bantuan yang diakui secara internasional, Sabtu (28/10/2023).

Pemadaman telepon dan internet telah mengisolasi orang-orang di Jalur Gaza dari dunia luar.

Sehingga, panggilan ke orang-orang hingga ambulans di tempat lain menjadi tidak bisa dilakukan.

ADVERTISEMENT

KOL Management

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu karena Israel memperluas serangan udara dan daratnya ke Gaza.

Organisasi-organisasi kemanusiaan internasional mengatakan, pemadaman listrik yang dimulai pada Jumat (27/10/2023) malam, memperburuk situasi yang sudah menyedihkan di Gaza.

Pemadaman listrik di Gaza menghambat operasi penyelamatan jiwa dan mencegah kontak dengan staf mereka di lapangan.

Baca Juga :  Beyond Reality: Exploring the Future of Gaming with Virtual Reality Technology

Mengenai upaya Elon Musk itu, SpaceX belum memberi tanggapan tentang bagaimana mereka akan memastikan koneksi Starlink digunakan oleh organisasi bantuan dan bukan oleh kelompok militan Palestina Hamas, yang menguasai Jalur Gaza.

Sementara itu, Menteri Komunikasi Israel, Shlomo Karhi, menyampaikan Israel akan menggunakan segala cara untuk melawan hal ini.

“Kantor saya akan memutuskan hubungan apa pun dengan Starlink,” kata Shlomo Karhi, Sabtu, dilansir Reuters.

KOL & Influencer

Paltel Group, yang menyediakan layanan komunikasi di Gaza, mengatakan layanan telepon rumah, seluler, dan internet secara bertahap dipulihkan setelah terganggu oleh agresi yang berkelanjutan.

“Tim teknis kami dengan tekun mengatasi kerusakan pada infrastruktur jaringan internal dalam kondisi yang menantang,” ujar pihak telekomunikasi itu dalam sebuah pernyataan, Minggu, dikutip dari Al Jazeera.

Berita Terkait

Pengeluaran Belanja Iklan Ganjar Capai Rp 3,6 Miliar, Tidak Sampai Setengah Pengeluaran Prabowo
Perdana Menteri Israel Menolak Gencatan Senjata, Bersumpah untuk Terus Bertempur sampai Menang
Arie Kriting dan Ernest Prakasa Terusik Soal Gibran di Pusaran Cawapres 2024
Unifying the World Through Soccer: The Global Impact of the World Cup
The Latest News in R&B Music: A Look at Super Bowl Performances, New Albums, Rising Stars, and Tribute to Aaliyah
Barack Obama: A Legacy of Progress and Change
Behind the Scenes of Modeling: The Truth About What it Takes to be a Successful Model
Beyond Reality: Exploring the Future of Gaming with Virtual Reality Technology
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 3 November 2023 - 14:05 WIB

Pengeluaran Belanja Iklan Ganjar Capai Rp 3,6 Miliar, Tidak Sampai Setengah Pengeluaran Prabowo

Selasa, 31 Oktober 2023 - 14:17 WIB

Perdana Menteri Israel Menolak Gencatan Senjata, Bersumpah untuk Terus Bertempur sampai Menang

Rabu, 25 Oktober 2023 - 15:41 WIB

Arie Kriting dan Ernest Prakasa Terusik Soal Gibran di Pusaran Cawapres 2024

Kamis, 30 Maret 2023 - 20:15 WIB

Unifying the World Through Soccer: The Global Impact of the World Cup

Rabu, 29 Maret 2023 - 05:50 WIB

The Latest News in R&B Music: A Look at Super Bowl Performances, New Albums, Rising Stars, and Tribute to Aaliyah

Rabu, 29 Maret 2023 - 01:48 WIB

Barack Obama: A Legacy of Progress and Change

Selasa, 28 Maret 2023 - 23:02 WIB

Behind the Scenes of Modeling: The Truth About What it Takes to be a Successful Model

Selasa, 28 Maret 2023 - 22:50 WIB

Beyond Reality: Exploring the Future of Gaming with Virtual Reality Technology

Berita Terbaru

Jakarta

Skandal Kekerasan Seksual Gemparkan Dunia Keagamaan

Kamis, 14 Mar 2024 - 16:27 WIB

Jakarta

Rumor Operasi Rahasia Jegal Gibran?

Senin, 6 Nov 2023 - 11:21 WIB